6 Manfaat Kuning Telur Untuk Ayam Aduan Wajib Kamu Ketahui - Kuning telur tentunya ada disetiap telur unggas seperti ayam ataupun bebek. Tentunya kuning telur memiliki manfaat yang sangat baik untuk ayam bangkok anda. Karena memang memiliki kandungan - kandungan gizi yang baik untuk ayam aduan yang anda miliki. Pemberian kuning telur pun bisa diberikan pada saat ayam aduan anda sudah berusia 7 bulan. Dan itu pun anda tetap harus memberikannya dalam porsi yang sedikit.
Pada artikel kali ini akan membahas tentang "Manfaat Kuning Telur Untuk Ayam Bangkok". Semoga bermanfaat untuk anda para botoh pecinta ayam ataupun pemilik ayam aduan. Agar dapat memliki ayam aduan yang sehat dan kuat serta berpotensi menjadi juara dalam setiap pertandingan laga.
Berikut dibawah ini adalah Manfaat Kuning Telur Untuk Ayam Bangkok yang telah di rangkum :
Pemberian kuning telur pada ayam dapat dilakukan sejak ayam berusia 7 bulan. Untuk awal pemulaan sebaiknya hanta diberikan sebanyak setengah telur saja. Setelah usia ayam semakin bertambah baru berikan sebutir telur yang bisa dicampur dengan madu.
Manfaat kuning telur untuk ayam bangkok aduan adalah sebagai berikut:
1. Dapat menambah panjang nafas ayam bangkok.
2. Meningkatkan stamina dan tenaga pada sang ayam.
3. Menjadikan ayam lebih kebal terhadap cuaca panas atau hujan.
4. Ayam bangkok terbebas dari penyakit yang dapat menular dari udara.
5. Menjadikan ayam bangkok lebih agresif.
6. Menambah zat imun pada ayam bangkok uyntuk meningkatkan daya tahan tubuh.
Sekianlah artikel kali ini yang membahas tentang Manfaat Kuning Telur Untuk Ayam Bangkok. Semoga bermanfaat untuk anda para penghobi ayam ataupun pemilik ayam aduan. Agar dapat memliki ayam aduan yang sehat dan kuat serta berpotensi menjadi juara dalam setiap pertandingan.